Candlestick Pola Pembalikan

#..
#..
Setelah sebelumnya mengupas candlesticks pola netral kini saya akan membahas candlestick pola pembalikan.  

Candlestick pola pembalikan ada 5,yaitu : long legged doji,dragon fly doji,gravestone doji,star dan doji star.Dan berikut ini adalah penjelasan mengenai ke 5 pola pembalikan tersebut.

1.Long Legged Doji 
Pola garis long legged doji menunjukan titik balik.

Candlestick Pola Pembalikan


2.Dragon Fly Doji
Pola yang Terjadi karena harga terendah lebih rendah dari harga pembuka, harga tertinggi dan harga penutup.

Candlestick Pola Pembalikan


3.Gravestone Doji
Pola atau garis yang terjadi karena harga pembuka, harga penutup dan harga terendah sama.Begitu juga harga tertinggi lebih tinggi dari harga pembuka, harga pembuka dan harga penutup.

Candlestick Pola Pembalikan


4.Star
Garis yang menunjukan pola pembalikan yang ditandai dengan munculnya garis badan kecil setelah garis badan besar.

Candlestick Pola Pembalikan


5.Doji star
Pola doji star menunjukan keraguan sekaligus potensi pembalikan.Oleh karena itu jika ingin open position (mengambil posisi) dalam perdagangan disarankan untuk menunggu konfirmasi dari pola bintang malam +.

Candlestick Pola Pembalikan

 
 
Copyright © Belajar Marketiva
Designs By Bhambank Mbambong Blog | Privacy Policy